Jumat, 22 Juni 2012

Rujak Ternate



Bahan:
300 gr daging mangga indramayu yang mengkal, dipotong panjang
1 sdm garam
150 gr gula pasir
2 sdt garam
2 sdm air lemon

Cara membuat:
1. Remas-remas mangga dan garam hingga layu, diamkan selama 30 menit, lalu bilas hingga bersih.
2. Masukkan gula, garam, dan air jeruk lemon.
3. Diamkan dalam lemari es selama 1 jam sebelum disajikan.

Untuk 5 porsi

Resep: Erwin Kuditawati
Uji Dapur: Klub Nova
Penata Saji: Mulya Sari

sumber : http://female.kompas.com/read/2010/04/20/12342991/Rujak.Ternate

Tidak ada komentar:

Posting Komentar